Rekomendasi 10 HP Android 3 Jutaan Dengan Spesifikasi Terbaik Di Kelasnya

Berapa budgetmu untuk membeli sebuah smartphone baru? Jika budget mu mencapai angka 3 jutaan lebih, maka ada banyak pilihan 10 HP Android 3 jutaan dengan desain cantik dan juga spek yang anti lemot.

Apa sajakah itu?

Berikut ke 10 HP tersebut yang juga memiliki desain cantik dan spesifikasi menarik.

10. Infinix Zero 5

HP Android 3 Jutaan Dengan Spesifikasi Terbaik Di Kelasnya

Di nomor 10 ada Infinix Zero 5 yang mana merupakan satu dari 10 HP Android 3 jutaan yang direkomendasikan untuk kamu.

Selain memiliki desain kekinian, Infinix Zero 5 ini memilki harga yang terjangkau yakni 3 juta pas. RAM 6 Gb, internal 64 GB dan juga kamera ganda.

Baca juga: Rekomendasi 10 HP Android Terbaik Dengan RAM 4GB

9. Honor 7X

HP Android 3 Jutaan Dengan Spesifikasi Terbaik Di Kelasnya

Di posisi ke 9 ada Honor 7X yang menjadi salah satu HP Android 3 jutaan yang bisa kamu beli.

Harganya juga hampir serupa dengan Infinix yakni Rp. 2.999.000,- atau 3 juta pas.

Huawei yang sedang naik daun ini menawarkan RAM 4 GB, internal 64 GB serta kamera ganda dengan layar 6 inch.

Baca juga: 10 HP Android Terbaik Dengan Harga 1 Jutaan

8. Samsung Galaxy A6 Plus

HP Android 3 Jutaan Dengan Spesifikasi Terbaik Di Kelasnya

Di posisi ke 8 ada Galaxy A6 Plus yang merupakan seri besar dari Galaxy A6 tahun 2018.

Seri A dari Samsung ini memang memiliki kekhasan dalam hal desain yang berbeda namun tetap mewah.

Smartphone yang bernama Jean ini membawa spek seperti RAM 3 GB dan internal 32 GB serta kamera ganda yang memang menjadi tren.

Baca juga: 5 Game Petualangan Offline Paling Seru Di Android

7. Nokia 6.1 Plus

HP Android 3 Jutaan Dengan Spesifikasi Terbaik Di Kelasnya

Di posisi ketujuh ada Nokia 6.1 Plus yang masuk dalam daftar HP Android 3 jutaan.

Smartphone yang baru masuk ke Indonesia bulan lalu ini membawa pembaharuan dari seri 6 nya yang juga tidak kalah menarik.

Harganya?

Hanya 3,4 juta dengan membawa RAM 4 GB, internal 64 GB, dan tentu saja kamera agenda dari Carl Zeiss.

Baca juga: Cara Menggunakan Fingerprint Di Android

6. Huawei Nova 2i

HP Android 3 Jutaan Dengan Spesifikasi Terbaik Di Kelasnya

Di posisi ke enam kembali Huawei 2i menjadi jawara HP Android 3 jutaan.

Harganya di pasaran untuk versi RAM 4 GB dan juga internal 64 GB adalah 3 juta saja.

Tambahan kamera ganda di belakangnya serta pegangan yang premium membuanya tampak mantap dan juga canggih.

Baca juga: Cara Mengaktifkan Fitur Gaming Mode Di Xiaomi

5. Luna X Prime

HP Android 3 Jutaan Dengan Spesifikasi Terbaik Di Kelasnya

Di posisi ke lima ada Luna X Prime yang menjadi pilihan salah satu HP Android 3 jutaan dengan desain cantik dan juga kekinian dengan layar 6,2 inch full display, AI kamera, fingerprint scanner dan beberapa lainnya.

Harganya?

Saat ini harga Luna X Prime bisa dibawa pulang mulai 3,4 jutaan rupiah.

Baca juga: Cara Mengatasi Lupa Pola Di HP Samsung

4. Samsung Galaxy J8

HP Android 3 Jutaan Dengan Spesifikasi Terbaik Di Kelasnya

Di posisi ke empat ada Samsung Galaxy J8. Smartphone ini disebut sebagai smartphone murah Samsung.

Karena spesifikasinya juga terbilang oke dengan kayar 6 inch super amoled, ram 3 GB serta internal 32 GB.

Tak heran jika smartphone ini masukd alam daftar HP Android 3,4 jutaan.

Baca juga: Cara Merekam Layar Di HP Xiaomi Tanpa Aplikasi Tambahan

3. Xiaomi Mi A2

HP Android 3 Jutaan Dengan Spesifikasi Terbaik Di Kelasnya

Di posisi ke tiga ada Xiaomi Mi A2 yang memiliki harga 3 juta dan bahkan ada juga yang bisa ditemui dengan harga yang lebih rendah hingga mencapai dua jutaan.

Nah, smartphone ini juga membawa RAM 4 GB, internal 64 GB dan juga dual cameranya yang mantap.

Baca juga: Cara Agar HP Oppo Selalu Menggunakan 4G

2. Vivo V9 4 GB

HP Android 3 Jutaan Dengan Spesifikasi Terbaik Di Kelasnya

Di posisi ke dua HP Android 3 jutaan ada Vivo V9 versi 6 GB. Update minor dari smartphone sebelumnya ini memiliki harga 3,2 jutaan saja.

Apalagi smartphone ini tidak hanya menawarkan kamera cantik tapi desain cantik dan premium dengan spek seperti RAM 4G, internal 64 GB, kamera ganda dan layar 6,2 inch nya yang menggoda.

Baca juga: 7 Tips Menghasilkan Foto Berkualitas Menggunakan Smartphone

1. Huawei Nova 3i

HP Android 3 Jutaan Dengan Spesifikasi Terbaik Di Kelasnya

Di posisi puncak HP Android 3 jutaan ada Huawei Nova 3 i. Huawei yang sedang naik daun ini memang sedang banyak merilis smartphonenya.

Salah satunya adalah Nova 3i dengan spesifikasi mantap seperti RAM 4 GB, internal 128 GB serta laya bezel less berukuran 5,3 inch.

Smartphone ini memiliki 4 kamera yang bermanfaat untuk sektor fotografinya.

Tertarik?

Gabung Channel WhatsApp Androbuntu dan dapatkan info teknologi terbaru setiap hari

Tinggalkan komentar